Money Bouquet adalah buket bunga yang terdiri atas dried flowers dan uang tunai. Bagi kamu yang ingin memberikan hadiah unik dan menarik bagi kerabat, Money Bouquet adalah pilihan yang tepat. Kamu bisa memilih pecahan uang berapa saja untuk ditambahkan di Money Bouquet. Money Bouquet ini terdiri atas berbagai ukuran. Harga untuk produk ini sudah termasuk dried flowers dan belum termasuk uang tunai yang diinginkan.
Money Bouquet
PriceFrom Rp250.000,00